Monday, September 11, 2017

Rindu diujung Senja

Senja itu terlihat begitu gelap
Meski mentari masih malu - malu untuk tenggelam
Mungkin sinar merona ini kalah oleh rindu yang benerang
Pulanglah,
Aku kesal dengan rindu ini
Yang tak bisa berkompromi dengan segala situasi
Ia tiba - tiba datang dan berlari - lari dalam pikiran dan dalam hangatnya dekapan mimpi
Sudahlah, toh hubungan ini sudah tak ada lagi.
Tapi mengapa rindu ini masih saja tinggal dan bersemi?

No comments:

Post a Comment

Dipintu itu...

Adalah ketika pintu tertutup rapat, Bukan lagi soal kekosongan atau hampa diruang, Tapi lebih dari itu ada seseorang didalam yang tenga...