Disaat lisan tak berbunyi bukan berarti tak ada kata yang tak ingin diberi.
Namun mungkin saja ada hati yang ribut berbincang dengan sang Kuasa yang berupaya memendam rasa agar kisah tak biasa menjadi berita bahagia.
Bahkan saat membahagiakan seseorang dirasa senang, sesungguhnya kebahagiaan itu lebih tinggi dari bahagia diri sendiri.
Yang penting kamu, aku nanti :)
No comments:
Post a Comment