Sunday, August 20, 2017

Kemarin aku baik - baik saja, namun ketika kau datang hidupku seperti di restart ulang.
Aku bagaikan perangkat yang kehilangan banyak akal sehat, dan akhirnya kelimpungan mau berbuat apa?
Sedang kau bagaikan virus yang menghentikan rencanaku.

No comments:

Post a Comment

Dipintu itu...

Adalah ketika pintu tertutup rapat, Bukan lagi soal kekosongan atau hampa diruang, Tapi lebih dari itu ada seseorang didalam yang tenga...